ADAB MAKAN : dalam ajaran islam, yang telah di contohkan oleh Nabi Muhammad SAW
ADAB MAKAN : dalam ajaran Islam, yang telah di contohkan oleh Nabi Muhammad SAW
gambaran makan bersama keluarga |
Selamat pagi, siang , sore maupun malam, gimana kabar kalian hari ini sahabat Ababil Dunia ?
semoga kalian semua dalam keadaan sehat, baik, dan selalu di lancarkan rezekinya.
Pada Artikel kali ini Ababil Dunia akan membagikan tatacara/adab dalam memakan makanan, lantas Kenapa kita harus paham mengenai adab ini ?
Adab adalah merupakan tatacara / perbuatan yang lebih mengedepankan sopan santun sehingga kita lebih terkesan sangat menghargai orang lain. Adab ini sangatlah penting dalam berbagai aspek kehidupan, karena dengan Adab lah kita dapat menciptakan rasa saling menghargai satu dengan lainnya, dengan Adab lah kita dapat dikatakan lebih dapat menjadi Manusia yang baik dalam bertingkah-laku. Melihat begitu pentingnya Adab ini sampai-sampai dalam memakan sebuah makanan pun kita ada adabnya. Lantas apakah saja Adab dalam Makan? mari kita simak!
Doa sebelum makan |
Adab dalam memakan sesuatu itu sudah di terapkan dan di sampaikan oleh nabi Muhammad SAW kepada sahabat-sahabatnya pada zaman dulu, apa saja adab dalam makan itu?
- Mengucapkan Basmallah terlebih dahulu serta di lanjut dengan membaca Doa makan
اَللّٰهُمَّ بَارِكْ لَنَا فِيْمَا رَزَقْتَنَا وَقِنَا عَذَابَ النَّارِ
“Allahumma baarik lanaa fiimaa rozaqtanaa wa qinaa 'adzaa bannaar.”
Artinya: "Ya Allah berikanlah keberkahan apa yang telah engkau berikan kepada kami dan peliharalah kami dari siksa api neraka."
- Menggunakan Tangan Kanan
- Tidak Meniup makanan baik saat panas maupun sudah dingin
- Tidak Makan sambil berdiri
- Tidak Berlebihan
- Mengucapkan bacaan Hamdallah dan di sambung doa sesudah makan
اَلْحَمْدُ ِللهِ الَّذِىْ اَطْعَمَنَا وَسَقَانَا وَجَعَلَنَا مُسْلِمِيْنَ
“Alhamdulillahilladzi ath-amanaa wa saqoonaa wa ja'alanaa minal muslimiin.”
Artinya: "Segala puji bagi Allah yang memberikan makan dan minum kepada kami. Dan Menjadikan kami orang Islam."
Itulah Sahabat Ababil Dunia beberapa Adab makan dalam ajaran Agama Islam , mari kita memahami dan belajar serta berani action , ingat !!! Semua hal itu harus dipaksa - memaksa - dan terbiasa. Semangat selalu.
Kontenya menarikk, bikin mrinding
BalasHapus